Home » » Sekoteng indonesia

Sekoteng indonesia

Photobucket

Written By kliklihat.com on Saturday, June 11, 2011 | 7:44 AM

Share this article :
 MENGENAL SEKOTENG
Semua orang pasti kenal dengan minuman ini ? Sekoteng adalah minuman asli Jawa Tengah. Sekoteng adalah minuman berasa jahe yang biasa dihidangkan panas. Bahan lain yang biasanya dicampur ke dalam minuman sekoteng adalah kacang hijau, kacang tanah, pacar cina dan potongan roti. Sekoteng biasa dihidangkan pada malam hari.
Sekoteng biasanya dijual keliling dengan menggunakan gerobak pikul. Satu sisi untuk panci air jahe beserta kompornya sedangkan sisi lain adalah tempat bahan campuran dan tempat mempersiapkan sekoteng.
 Resep Minuman Penghangat Badan : Resep Sekoteng
Bahan Bahan Minuman Sekoteng :
  • 300 ml air
  • 200 gram gula pasir
  • 50 gram jahe, iris tipis lalu memarkan
  • 5 lembar daun pandan
  • 3 butir adas
  • 3 cm kayu manis
Untuk Isi :
  • 2 lembar roti tawar tanpa kulit, potong-potong
  • 50 gram kacang tanah sangrai
  • 50 gram kacang hijau rebus
  • 50 gram kolang-kaling rebus
  • 50 gram pacar cina, rebus
  • susu kental manis
Cara Membuat Sekoteng :
  1. Rebus air bersama gula, jahe, daun pandan, adas, dan kayu manis hingga mendidih. Angkat lalu saring.
  2. Tata dalam mangkuk kecil pacar cina, kolang-kaling, kacang hijau, kacang tanah, dan roti tawar. Tuangi kuahnya panas-panas.
Untuk 3 Porsi 

blogger yang baik ialah blogger yang senantiasa meninggalka jejak komentar
Share this article :
Anda sedang membaca Artikel tentang Sekoteng indonesia ndan anda bisa menemukan Artikel Sekoteng indonesia ini dengan URL https://charphatianews.blogspot.com/2011/06/sekoteng-indonesia.html, Terimakasih Telah membaca Artikel Sekoteng indonesia Anda boleh menyebar Luaskan atau MengCopy-Paste nya jika Artikel Sekoteng indonesia ini sangat bermanfaat bagi anda, Namun jangan lupa untuk meletakkan Link Sekoteng indonesia sebagai Sumbernya.
Photobucket

Ditulis Oleh : kliklihat.com

Artikel Sekoteng indonesia Semoga bermanfaat bagi sobat blog. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.

Post a Comment

terimakasih atas kunjungan anda -

 
Support : Creating Website | KLIKLIHAT | KLIKLIHAT
Copyright © 2011. noname - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by MASKOLIS
Proudly powered by Blogger